TIGA BATU SATU TUNGKU MEMBANGUN SBD (KODI, LOURA, WEWEWA)

Indonesian is the main language of TIGA BATU SATU TUNGKU MEMBANGUN SBD (KODI, LOURA, WEWEWA) facebook group. Having alot of group type in Facebook: close, open and secret and it is a CLOSED group. They attracted 7,193 members. So it is a Large group. You can find this group by searching 489009517885885 on Google, Bing or Yahoo. We last updated on 2015-02-13 11:16:05.

TIGA BATU SATU TUNGKU MEMBANGUN SBD
“Tungku” adalah kebersamaan hidup. “Tiga Batu” adalah simbol dari tiga suku yang ada di Sumba Barat Daya, yaitu Wewewa, Kodi & Loura, kalau keseimbangan ini tetap terjaga stabil, maka semua persoalan hidup dapat diatasi dengan baik.
Semboyan “Tiga Batu Satu Tungku” juga berarti sinergi yang harmonis antara tiga elemen masyarakat dalam pembangunan, yaitu Adat, Agama, dan Pemerintah. Sinergi artinya mengelola perbedaan agar tidak menimbulkan perpecahan. Mari kita jadikan “Tiga Batu Satu Tungku” sebagai modal dasar pembangunan di bumi Sumba Barat Daya.
Dengan komposisi penduduk seperti ini, filosofi “Satu Tungku” di SBD sangat relevan untuk terus dipertahankan sampai kapanpun, agar dalam keseharian interaksi sosial kita senantiasa bisa berlangsung tanpa sekat.
Mari lewat group ini kita memberikan sumbangsih kita sesuai talenta yang kita miliki untuk membangun Sumba Barat Daya, dan juga kita menyampaikan kritik dan saran yang konstruktif kepada pemimpin SBD.